Mohon tunggu...
Adian Saputra
Adian Saputra Mohon Tunggu... Jurnalis - Jurnalis

Menyukai tema jurnalisme, bahasa, sosial-budaya, sepak bola, dan lainnya. Saban hari mengurus wartalampung.id. Pembicara dan dosen jurnalisme di Prodi Pendidikan Bahasa Prancis FKIP Unila. Menulis enggak mesti jadi jurnalis. Itu keunggulan komparatif di bidang kerja yang kamu tekuni sekarang."

Selanjutnya

Tutup

Politik Artikel Utama

Pesan untuk Presiden, Ini Kriteria untuk Menkominfo yang Baru

19 Mei 2023   08:39 Diperbarui: 20 Mei 2023   10:00 860
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
ilustrasi: reshuffle menteri. (KOMPAS.ID/DIDIE SW)

Mestinya menkominfo merespons dengan positif. Bersyukur ada pihak yang mengingatkan. 

Kemudian teruskan itu kepada kementerian terkait sehingga ada solusi. Jika benar-benar gawat darurat, bisa berkomunikasi langsung kepada presiden sebagai atasan. 

Dicari responsnya kira-kira seperti apa. Toh apa yang dipaparkan warganet di konten itu memang fakta. Mungkin satire. Iya benar nyinyir. 

Tapi memang kritik itu demikian adanya. Kritik adalah bagian dari solusi. Jangan suruh warga negara kasih solusi. 

Pemerintah itu digaji rakyat untuk kasih solusi. Kritik lewat konten adalah sebagian dari solusi itu. 

Justru pemerintah fardu ain bersyukur jika warganya melek teknologi dan memanfaatkan dengan baik. Ya namanya kritik semua juga tak ada yang enak. Semua obat juga di mana-mana pahit rasanya.

Ke depan kita butuh menkominfo yang lebih rileks, antikorupsi, paham visi dan misi dengan baik, dan sesegera mungkin menyelenggarakan komunikasi agar semua rakyat Indonesia bisa berkomunikasi dengan baik dengan sinyal kuat dan internet yang lancar dan murah. 

Untuk Presiden Jokowi, silakan memilih yang terbaik. Yang jelas mungkin tak lagi dari Partai Nasdem. 

Itu dugaan saya. Entah realitanya bagaimana. Tabik. [Adian Saputra]

Foto pinjam dari sini

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun