Yang merasa ribet dan rumit mempersiapkan new normal, jangan-jangan itu pantulan dari wajah hidup kita sendiri sebelum pandemi yang memang serba ribet, rumit dan tidak normal.
Di pos jaga malam itu saya mendengar dialog beberapa orang tentang new normal.
"New normal itu apa to, Kang?"
"New itu anyar atau baru. Normal itu waras. Jadi, new normal itu 'waras anyaran'."
"Ooo...ternyata selama ini kita jadi orang edan. Bener ta, Kang?"
Waduh, semoga saja tidak.[]
Jagalan, 040620
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H