Mana yang lebih dulu, proses adanya sengketa atau pembentukan HGU? Menurut Timothius, sertifikasi HGU datang lebuh dulu. "Lalu mungkin ada beberapa kelompok atau pihak yang mengklaim wilayah ini sebagai hak ulayat. Jadilah konflik," kata dia. Tetapi menurutnya, tidak sebagaimana kasus gugatan MA Agung, hal itu juga tidak bisa disebut sengketa karena tidak pernah diajukan sebagai sebuah kasus hukum. (*)
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H