Mohon tunggu...
Abdul Muklis
Abdul Muklis Mohon Tunggu... Guru - Guru

Bermain sepak bola, menulis

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Jurnal Refleksi Dwi Mingguan Modul 3.3 Pengelolaan Program yang Berdampak Positif pada Murid

20 Maret 2024   10:59 Diperbarui: 20 Maret 2024   11:39 207
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Pada kegiatan ini, saya mendapatkan tugas dengan tujuan mengembangkan ide dari ruang kolaborasi menjadi sebuah prakarsa perubahan dalam bentuk rencana program/kegiatan yang memanfaatkan model manajemen perubahan BAGJA.

Tugas demonstrasi kontekstual yang saya buat dapat diakses melalui tautan berikut: https://anyflip.com/ielnh/ajvr/

e. Elaborasi Pemahaman

Saya melakukan elaborasi pemahaman dengan instruktur melalui Google meet pada hari Kamis, 14 Maret 2024 pukul 13.00 -- 14.30 WIB. Instruktur yang memandu kegiatan elaborasi pemahaman kali ini adalah Ibu Rudiana Anggodo.

f. Koneksi Antar Materi

Pada kegiatan ini saya menyimpulkan dan menjelaskan antar materi Modul 3.3 Pengelolaan Program yang Berdampak Positif pada Siswa, saya membuat simpulan, keterkaitan dengan modul lainnya, dan refleksi. Hasil koneksi antar materi modul 3.3. saya tuangkan dalam tautan: https://anyflip.com/ielnh/enoy/

g. Aksi Nyata

Aksi nyata berisi pemahaman saya tentang modul 3.3 yang diterapkan secara nyata. Di aksi nyata ini saya membuat rencana program dengan BAGJA. Namun, di aksi nyata ini poin utama yang dijelaskan adalah pada tahap B (buat rencana) dan A (Ambil Pelajaran).

2. Feelings (Perasaan)

Setelah mempelajari Modul 3.3, saya merasakan perasaan yang semangat dan senang. Saya bersemangat karena di modul 3.3. saya belajar mengenai kepemimpinan murid, suara, pilihan, dan kepemilikan, lingkungan yang menumbuhkan suara, pilihan, dan kepemilikan, dan peran komunitas dalam mewujudkan lingkungan belajar. Saya juga merasa tertantang dengan tugas yang ada di modul 3.3. ini karena saya harus membuat sebuah program yang berpihak kepada siswa.

3. Findings (Pembelajaran)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun