Peran dan tanggung jawab Saya dalam praktik ini adalah Sebagai guru yang bertanggung jawab untuk merancang pembelajaran  yang   kreatif, inovatif, menantang dan menyenangkan dengan menggunakan model, metode dan media pembelajaran yang tepat dan inovatif untuk mencapai tujuan pembelajaran secara efektif dan inovatif untuk mencapai tujuan pembelajaran secara efektif dan meningkatkan hasil belajar peserta didik.
Â
Tantangan:
Apa saja yang menjadi tantangan untuk mencapai tujuan tersebut? Siapa saja yang terlibat.
Kemampuan guru dalam membuat perencanaan pembelajaran menyesuaikan dengan karakteristik peserta didik di kelasnya dan juga materi yang akan diajarkan.
Kemampuan guru dalam melakukan pengelolaan kelas.
Kemampuan guru dalam memberikan kalimat motivasi dan bimbingan
Kemampuan guru dalam bidang teknologi untuk menghasilkan media pembelajaran yang bisa memfasilitasi peserta didik sesuai gaya belajarnya (contoh, mambuat RPP yang menarik, media gambar dan juga vidio pembelajaran yang inovatif)
Kemampuan pengelolaan waktu yang terbatas untuk memaksimalkan proses pembelajaran.
Â
Yang terlibat: