Mohon tunggu...
Dr. Yupiter Gulo
Dr. Yupiter Gulo Mohon Tunggu... Dosen - Dosen, peneliti, instruktur dan penulis

|Belajar, Mengajar dan Menulis mengantar Pikiran dan Hati selalu Baru dan Segar|

Selanjutnya

Tutup

Worklife Pilihan

Mau Bekerja di Perusahaan High-Performance? Ini Ciri-cirinya

10 Maret 2021   06:00 Diperbarui: 10 Maret 2021   06:09 2187
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

1. Recruitment. Jumlah pelamar yang memenuhi kualifikasi per posisi  pada saat melakukan prekrutan memcapai 37 kandidat pada perusahaan high-performace, dibandingkan dengan hanya 8 orang pada perusahaan yang berkninerja rendah.

factorialhr.co.uk
factorialhr.co.uk
2. Selection. Persentase memperkerjakan karyawan berdasarkan pada tes seleksi yang sudah divalidasi mencapai 30% pada perusahaan high-performace dibandingkan dengan hanya 4% saja pada perusahaan dengan kinerja rendah.

3. Training.  Jumlah jam pelatihan bagi karyawan baru (kurang dari setahun) mencapai 117 jam pada perusahaan high-performace dibandingkan dengan hanya 35 jam  saja pada perusahaan dengan kinerja rendah.

hrinasia.com
hrinasia.com
4. Appraisal. Persentase karyawan yang menerima penilaian kinerja secara reguler mencapai 95% pada perusahaan high-performace dibandingkan dengan  41% saja pada perusahaan dengan kinerja rendah.

5. Pay Practices. Persentase tenaga kerja yang meningkat pesat kinerjanya atau pemabyaran insentif berhubungan dengan kinerjanya mencapai 84% pada perusahaan high-performace dibandingkan dengan hanya 28% saja pada perusahaan dengan kinerja rendah

lappley.com
lappley.com
6. Use of Teams.  Persentase tenaga yang bekerja secara rutin dalam pengelolaan sendiri, fungsional silang, atau dalam tim proyek mencapai 42% pada perusahaan high-performace dibandingkan dengan hanya 11% saja pada perusahaan dengan kinerja rendah

7. Self-Directed Teams. Persentasi pekerjaan tim kerja yang semi-otonomi atau otonom dalam perusahaan mencapai 70% pada perusahaan high-performace dibandingkan dengan hanya 9% saja pada perusahaan dengan kinerja rendah

forbes.com
forbes.com
8. Operational Information Sharing. Para karyawan menerima informasi yang relevan terkait kinerja operasional perusahaan, mencapai 82% pada perusahaan high-performace dibandingkan dengan 62% saja pada perusahaan dengan kinerja rendah

9. Financial Information Sharing. Para karyawan menerima informasi yang relevan tentang kinerja keuangan perusahaan,  mencapai 66% pada perusahaan high-performace dibandingkan dengan hanya 43% saja pada perusahaan dengan kinerja rendah

Dengan sembilan karakteristik diatas hendak menjelaskan bahwa perusahaan yang super, baik, memiliki kinerja yang tinggi menjadi incaran dari semua kandidat karyawan terbaik. Itu artinya, akan ada persaingan ketat dalam memperebutkan sebuah posisi atau jabatan, sekitar 1:37 pada perusahaan yang super, sementara pada perusahaan yang biasa-biasa saja perbandingannya hanya 1:8 saja.

Setelah diterima bekerja dalam perusahaan yang memiliki high-performance maka segalanya akan tersedia. Mulai dari fasilitas training yang sangat banyak hingga 117 jam bagi karyawan baru dan bahkan karyawan lama bisa mencapai 80 jam pertahun tersedia. Disana juga tersedia banyak insentif, penghargaan, feedback penilaian, juga menerima informasi kunci tentang kinerja perusahaan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun