Mohon tunggu...
Dr. Yupiter Gulo
Dr. Yupiter Gulo Mohon Tunggu... Dosen - Dosen, peneliti, instruktur dan penulis

|Belajar, Mengajar dan Menulis mengantar Pikiran dan Hati selalu Baru dan Segar|

Selanjutnya

Tutup

Kebijakan Pilihan

Inikah Arah Bola Panas "Penumpang Gelap" dari Gerindra?

11 Agustus 2019   23:16 Diperbarui: 12 Agustus 2019   09:13 2250
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Pernyataan dari PDIP :

"Kita sangat hormat dengan otonomi Gerindra untuk menentukan sikap. Dan jika hal itu berdampak pada penghilangan kelompok penumpang gelap, maka itu karena kecerdasan dan kebijaksanaan ketum Prabowo Subianto," kata politikus PDIP Eva Kusuma Sundari.

"Semoga ke depan hubungan PDIP-Gerindra makin erat, saling menguatkan melalui hubungan personal kedua ketum, karena platform kedua partai sama, yaitu nasionalis Pancasila," ucapnya.

https://news.detik.com/berita/4661267/prabowo-singkirkan-penumpang-gelap-pdip-bicara-kesamaan-platform
https://news.detik.com/berita/4661267/prabowo-singkirkan-penumpang-gelap-pdip-bicara-kesamaan-platform
Tujuan dari penumpang gelap ini membuat Indonesia kacau dan dengan demikian Jokowi akan disalahkan oleh rakyat. Mereka mempunyai tujuan yang berbeda dengan tujuan NKRI, Pancasila dan UUD45. Mereka menginginkan tujuan dan misi yang bertentangan dengan Indonesia.

Dengan demikian, sangat bisa dimengerti mengapa koalisi Jokowi mendukung habis Prabowo Subianto untuk mengungkapkan siapa saja yang dimaksudkan dengan penumpang gelap dalam gerbong mereka. Agar masyarakat tidak menduga-duga dan malah akan menciptakan sesuatu yang tidak diharapkan.

Menerka Arah Bola Penumpang Gelap

Menarik untuk mengajukan  pertanyaan, apakah Gerinda dan Prabowo akan mengungkapkan siapa gerangan dari "penumpang gelap" yang dimaksudkan itu? Atau beranikah Prabowo dan Gerinda menunjuk "hidung" si penumpang gelap yang dimaksud?

Sebab inilah yang diminta oleh sejumlah petinggi Parpol Koalisi Jokowi, agar Prabowo mengungkapkannya ke publik agar tidak menimbulkan dugaan-dugaan yang tidak produktif dan malah akan menjadi kontra produktif dan mungkin saja bisa menjadi bumerang.

Kalau Prabowo tidak akan mengungkapkan secara eksplisit, dan membiarkan publik menduga-duga saja, apa kira-kira yang hendak dicapai oleh Prabowo? Agenda politik apakah yang sedang menjadi target baik dalam jangka pendek maupun untuk jangka panjang.

Saya pikir, dinamika politik seputar bola panas si penumpang gelap masih akan terus berlanjut. Sangat mungkin dia akan menjadi bola liar, dan akan menyerempet kemana-mana sesuai dengan kekuatan si penendang bola liar itu.

YupG. 12 Agustus 2019

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kebijakan Selengkapnya
Lihat Kebijakan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun