Mohon tunggu...
YUDI M RAMID
YUDI M RAMID Mohon Tunggu... Wiraswasta - Penulis

Dari pekerja medis ke Asuransi dan BUMN....

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Ratu Elizabeth II, Pasang Surut Monarki Inggris

10 September 2022   07:27 Diperbarui: 10 September 2022   07:38 485
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Tragedi kerajaan: Bagaimana Ratu menangis oleh Winston Churchill | Foto via express.uk

Elizabeth II tidak pernah menyuarakan posisi politiknya dan tidak mengkritik tindakan pemerintahannya. 

Namun Ratu dan pengacaranya juga melobi untuk perubahan undang-undang. Pada tahun 1970-an, pengacara Ratu Elizabeth II menekan para menteri untuk mengubah RUU Transparansi Keuangan agar tidak mempublikasikan kepemilikan saham raja.

Selama 70 tahun masa pemerintahannya,  15 perdana menteri Inggris berada dibawahnya. Dimulai dari Winston Churchill, Margaret Thatcher sampai yang terakhir Liz Truss. 

Begitu juga dengan 13 Presiden Amerika Serikat. Ratu Elizabeth II  bertemu Presiden Harry S. Truman  pertama kalinya pada tahun 1951 di jamuan makan malam  Kedutaan Besar Kanada di Washington.

Pertemuan resmi pertamanya sebagai ratu dengan Presiden AS Dwight Eisenhower. Pada tahun 1959. Ratu Elizabeth juga menjamu makan malam  menyambut Presiden John F. Kennedy dan Ibu Negara Jackie Kennedy.

Dia juga   bertemu dengan Presiden Richard Nixon pada tahun 1969.

Lyndon B Johnson mungkin  satu-satunya Presiden AS yang belum pernah ditemui ratu, tetapi keduanya telah bertukar surat.

Dengan presiden AS, Ronald Reagan keduanya punya hobby  menunggang kuda. 

Bersama Presiden George HW Bush di sebuah pertandingan bisbol tahun 1991. Presiden Barack Obama paling sering bertemu yaitu tahun 2009, 2011, 2014 dan 2016. 

Obama   belasungkawa kepada Keluarga Kerajaan Inggris.
"Michelle dan saya sangat beruntung dan merasa terhormat bisa mengenal Ratu Elizabeth. Kehangatan, humor, dan kecerdasannya telah meninggalkan kesan mendalam pada saya.. ," kata Obama.

Pada tahun 2018, Presiden  Trump  ke Inggris dan bertemu Ratu Elizabeth.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun