Berhasil, tulang itu ketemu dan sosok itu melepaskan Mia sambil berubah ke wujud semula sebelum meninggal. Aiman dan Wulan dibunuh oleh Kanthi dan puterinya, lalu Alma, Mia, Rayyan meninggalkan apartemen itu. Saat di makam untuk mengunjungi Mbah Sukmo, ada Bu Rini yang melihat arwah Mbah Sukmo serta Ayah dari Alma dan Mia.
Bu Rini cerita bahwa Mbah Sukmo sudah tenang dan Ayah mereka bahagia karena Alma percaya bahwa Ayahnya tidak selingkuh. Walau sudah usai, tapi arwah Kanthi dan puterinya tetap di apartemen karena belum mendapat maaf dari sang Ibu.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H