Mohon tunggu...
Yosephin Hamonangan Pasaribu
Yosephin Hamonangan Pasaribu Mohon Tunggu... Penulis - A girl who loves to talk to herself🙋‍♀️

Walking, thinking and looking, writing.

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Buah yang Pas untuk Penderita Diabetes

5 Maret 2018   13:55 Diperbarui: 5 Maret 2018   14:17 893
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi (https://www.inran.it)

Ilustrasi (https://www.inran.it)
Ilustrasi (https://www.inran.it)
Selain kaya akan serat dan vitamin C, buah lemon memiliki indeks glikemik yang rendah. Hal ini tentu saja dapat mencegah kenaikan kadar gula darah penderita diabetes secara drastis. Namun karena bersifat asam, ada baiknya konsumsi lemon juga tetap dibatasi dan berkonsultasilah dengan pakar kesehatan.

Jeruk Limau

Ilustrasi Jeruk Limau (http://sehat-natural.com)
Ilustrasi Jeruk Limau (http://sehat-natural.com)
Jeruk limau mengandung sebuah komponen hesperein atau HSEP yang dapat membantu meningkatkan produktivitas insulin untuk menyerap asupan gula yang masuk. Tentu saja jeruk ini juga memiliki kandungan glikemik yang rendah sehingga dapat menurunkan kadar gula darah pada penderita diabetes yang meningkat tinggi.

Penderita diabetes memang boleh mengonsumsi buah lainnya tetapi tidak secara berlebihan. Ubahlah pola makan Anda sehingga terhindar dari penyakit yang mematikan.

Semoga Bermanfaat

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun