Akhirnya
Seperti yang biasa diulang-ulang oleh Bang Napi dari sebuah chanell Televisi swasta mengatakan, "Kejahatan itu terjadi bukan karena niat pelakunya,tetapi karena ada kesempatan. Waspadalah, waspadalah!"
Mencegah lebih baik daripada mengobati.
Kejahatan itu selalu ada, dekat dengan kita. Karena itu....
Sebelum kejadian itu menimpah kita, baiklah kita terlebih dahulu waspada dan berhati-hati.
Dan jangan lupa....Â
Sang GURU mengajarkan kepada murid-murid-Nya: "Berdoalah senantiasa supaya kamu jangan jatuh ke dalam pencobaan".
Maka marilah kita berdoa dan berjaga-jaga supaya kita tidak menjadi sasaran penusukan dari OTK.
Salam Waspada.
Atambua: 25.10.2022
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H