Mohon tunggu...
Yahya Syarof
Yahya Syarof Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Mahasiswa PGSD

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Konstitusi Negara yang Pernah Dipakai Negara Indonesia

30 Juni 2023   11:20 Diperbarui: 30 Juni 2023   11:25 383
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

UUD 1945 Amandemen berlaku di Indonesia sejak tahun 1998 sampai sekarang. Pada pengalaman masa orde lama dan orde baru, bahwa penerapan UUD 1945 yang memiliki sifat multiinterpretable yang mengakibatkan terjadinya sentralisasi kekuasaan di tangan presiden.

a.Amandemen UUD 1945 pertama pada tahun 1999, amandemen tersebut memberikan penambahan dan perubahan terhadap 9 pasal UUD 1945.

b.Amandemen kedua dilakukan pada tahun 2000

c.Amandemen ketiga dilakukan pada tahun 2001 dan

d.Amandemen terakhir dilakukan tahun 2002 dan disahkan tanggal 10 Agustus 2002.

Menurut Jimly Asshiddiqie UUD NRI 1945 terdiri dari lima naskah yaitu;

(i)Naskah Undang - Undang Dasar 1945 seperti yang dilakukan oleh dekrit presiden 5 Juli 1959,

(ii)Naskah perubahan pertama UUD 1945 yang disahkan pada tahun 1999,

(iii)Naskah perubahan kedua UUD 1945 disahkan pada tahun 2000,

(iv)Naskah perubahan ketiga disahkan pada tahun 2001, dan

(v)Naskah perubahan keempat UUD 1945 disahkan pada tahun 2002.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun