- Mikroorganisme Pengurai
Â
Langkah-langkah Pembuatan
1. Pertama-tama bersihkan sabut kelapa dari kotoran dan bersihkan juga bahan organik lainnya dengan mencuci menggunakan air bersih.
Â
2. Potong sabut kelapa menjadi bagian-bagian kecil atau haluskan menggunakan mesin pencacah untuk mempercepat proses pengomposan.
Â
3. Siapkan tempat pengomposan yang memiliki sirkulasi udara baik, seperti lubang di tanah atau wadah kompos. Pastikan tempat tersebut terhindar dari hujan langsung.
Â
4. Susun bahan-bahan organik secara berlapis. Mulailah dengan lapisan sabut kelapa, kemudian tambahkan bahan organik lain seperti daun kering, rumput, atau sisa makanan. Ulangi hingga semua bahan habis.
Â
5. Tambahkan mikroorganisme pengurai, seperti pupuk kandang atau starter kompos, di antara lapisan bahan organik untuk mempercepat proses dekomposisi.