b) Apa yang bisa Anda berikan?
Apa yang bisa Anda bagi bagi pembaca? Informasi terbaru terkait topik? Bagaimana keahlian Anda bisa bermanfaat bagi pembaca? Apa nasehat praktis yang bisa Anda bagi untuk pembaca? Apakah Anda punya  kemampuan menciptakan emosi pembaca, membuat terhibur, tergugah, sedih, atau marah?
Kesimpulan
Menulis di blog itu tergantung tema dan pesan yang ingin disampaikan. Paparkan secara natural. Jika topik bisa dibahas secara dingkat, paparkan dengan singkat.
Frekuensi ngeblog tergantung kesiapan. Tetap utamakan kualitas dan bukan kuantitas.
Lakukan riset sebelum menulis, dan pastikan bahwa yang disajikan akan memberi nilai tambah untuk pembaca.
Salam
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H