Jika Anda tidak ingin Ibu, saudara atau anak perempuan Anda  menjadi korban pelecehan seksual, begitu juga Ibu, saudara atau anak perempuan orang lain.
Jika setan di kepala Anda mulai menggoda untuk berbuat nista, ingatlah Ibu, saudara atau anak perempuan Anda dan bayangkan jika mereka yang menjadi korban. Rem isi kepala Anda.
 Tuhan  menurunkan Adam dan Hawa bukan untuk saling melecehkan karena perbedaan  biologis mereka, melainkan untuk saling mengasihi dan memakmurkan bumi  dengan semangat bekerja sama.
Sebagai anak keturunannya, marilah kita  meneladani keagungan kedua perilaku moyang kita agar kita semua dapat  hidup dengan tenang dan bahagia. Â
Jadi, bersatulah para artis dangdut dalam melawan pelecehan seksual!
Baca juga:
Memupuk Nyali Memerangi Pelecehan Seksual
Kekerasan Seksual yang tidak Diceritakan
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI