Penelitian ini juga menekankan pentingnya peran lembaga pengawas seperti Ombudsman dalam memantau pelaksanaan kebijakan anti-bullying di sekolah, agar tidak terjadi maladministrasi yang dapat merugikan korban. Dengan implementasi rekomendasi-rekomendasi ini, diharapkan sekolah dapat menjadi lingkungan yang lebih aman, mendukung, dan bebas dari kekerasan bagi semua siswa.
Daftar Pustaka
Hotim, P. (2023). Mengatasi bullying di kalangan pelajar: Tantangan dan solusi. https://www.kompasiana.com/hotim16665/6523f12ce099ec17ea45cb02/mengatasi-bullying-di-kalangan-pelajar-tantangan-dan-solusi
Sucahyo, N. (2017). Sekolah hadapi tantangan berat terkait bullying. https://www.voaindonesia.com/a/sekolah-hadapi-tantangan-berat-terkait-bullying/3978345.html
Ramdani, I. D. (2021). Tindakan korektif Ombudsman: Semangat perbaikan mengurai maladministrasi. https://ombudsman.go.id/artikel/r/artikel--tindakan-korektif-ombudsman-semangat-perbaikan-mengurai-maladministrasi
Khairally, E. T. (2023). 10 cara mengatasi bullying di sekolah serta jenis perundungan. https://www.detik.com/edu/detikpedia/d-6806860/10-cara-mengatasi-bullying-di-sekolah-serta-jenis-perundungan
Siregar, P. D. (2024). Optimalisasi tren dan pola pembentukan sistem kebijakan anti-bullying di sekolah. https://www.kompasiana.com/purnamadewisiregar7950/6659a2f7c925c44ea85a845a/optimalisasi-tren-dan-pola-pembentukan-sistem-kebijakan-anti-bullying-di-sekolah
Hendrawan, A. (2024). Mencegah perundungan di sekolah: Dari kebijakan ke gerakan. https://news.detik.com/kolom/d-7136081/mencegah-perundungan-di-sekolah-dari-kebijakan-ke-gerakan
Virdhani, M. H. (2023). Solusi tepat atasi bullying dan kekerasan di sekolah atau kampus. https://edukasi.okezone.com/read/2023/08/26/624/2871542/solusi-tepat-atasi-bullying-dan-kekerasan-di-sekolah-atau-kampus
Irawan, H. (2024). Maladministrasi dalam tinjauan regulasi. https://ombudsman.go.id/artikel/r/pwkinternal--maladministrasi-dalam-tinjauan-regulasi
Syaifulloh. (2023). Mencari akar masalah dan solusi tindakan bullying dan kekerasan pelajar di satuan pendidikan. https://bbpmpjateng.kemdikbud.go.id/mencari-akar-masalah-dan-solusi-tindakan-bullying-dan-kekerasan-pelajar-di-satuan-pendidikan