Mohon tunggu...
Tito Adam
Tito Adam Mohon Tunggu... Jurnalis - Social Media Specialist | Penulis | Fotografer | Editor Video | Copy Writer | Content Writer | Former Journalist

Senang untuk belajar dan belajar untuk senang | Instagram @titoadamp | Email titoadamp@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Film Pilihan

Dilema Film "Eternals", Dikabarkan Mundur Tanggal Tayang atau Marvel Berpotensi Merugi

5 September 2021   13:20 Diperbarui: 5 September 2021   13:18 685
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Eternals akan menjadi karakter superhero baru di MCU. Sumber : The Direct

Mereka semua tampil di dalam film superhero itu di bawah komando Chloe Zhao sebagai Sutradara. Diharapkan dengan dia menjadi Sutradara, Marvel bisa membesarkan nama Eternals sama seperti saat dia menjadi Sutradara Terbaik di Academy Awards.

Di Indonesia sendiri, belum ada kejelasan kapan bioskop akan kembali dibuka meski kasus penyebaran Covid19 sudah nampak melandai. Padahal, banyak yang ingin menonton film-film Marvel.

Di forum-forum Marvel Indonesia dan dunia, pandemi membuyarkan keinginan para fans yang ingin menonton film Shang-Chi and The Legend of Ten Rings di bioskop.

Kalaupun toh film martial arts ini dianggap "sukses" oleh pihak studio, keuntungan yang didapatkan pun tidak begitu besar. Karena tidak hanya di Indonesia saja yang mengalami penutupan bioskop akibat pandemi.

Beberapa negara lainnya juga melakukan kebijakan menutup bioskop agar tidak ada peningkatan kasus baru Covid19. Sebut saja Australia yang juga membuat kebijakan yang sama.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun