Mohon tunggu...
TION ISWANTO
TION ISWANTO Mohon Tunggu... Editor - Penulis

Torehkan Sejarah Melalui Tulisan

Selanjutnya

Tutup

Cerpen

Perjuangan Tanpa Lelah Meraih Trofi

27 Agustus 2023   21:15 Diperbarui: 27 Agustus 2023   21:17 135
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

"nak Rian, kamu selama tiga bulan tidak ada perkembangan, ada apa dengan kamu nak?" Tanya coach Tarmin.

"iya coach maaf, saya sudah berusaha semaksimal mungkin untuk terus-menerus berlatih" jawab Rian takut-takut.

"tenang aja nak Rian, tidak usah tegang, jadi saya mau Tanya, kira-kira kamu nyamannya di posisi apa?" Tanya coach Tarmin.

"saya lebih suka posisi kipper coach" jawab Rian tersenyum.

"hem" coach Tarmin bergumam.

Ternyata pilihan dirinya tidak sesuai keinginan Rian, seharusnya dirinya menanyakan terlebih dahulu.

"jadi kamu mau kipper, boleh saya lihat dipertandingan internal nanti?" Tanya coach Tarmin untuk meyakinkan.

"siaaaap coach.

Rian akan memaksimalkan kemampuannya sebagai kipper yang handal. Karena dirinya mencuri-curi pandang saat teman kipernya sedang berlatih, dan dirinya selalu mencoba saat dirinya di rumah.

Internal game di mulai, coach Tarmin sengaja untuk Rian di kelompokan dengan tim pelapis kedua. Tim utama selalu menyerang dari kanan, kiri, tengah crossing heading semuanya dipatahkan dengan mudah oleh Rian. Sungguh apa yang ditampilkan oleh Rian di luar perkiraan coach Tarmin, sampai-sampai coach Tarmin tepuk tangan dengan teriakan senang.

Tim utama tidak berhasil mengalahkan tim lapis kedua, sungguh peran dari kipper Rian yang sangat luar biasa.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun