John M. Crossman, Presiden dari Crossman & Company, sebuah perusahaan real estate terkemuka di Florida, mengatakan kalau "karyawan pada umumnya, tidak akan senang bergaul dengan orang yang egois yang seolah-olah tahu segalanya (padahal tidak)".
Pertanyaan selanjutnya adalah, ketika tidak ada orang yang mau bekerja dengan kita, lalu kita akan kerja dimana?
***
Jangan selalu mudah menyalahkan orang lain ketika karir kita bertumbuh tidak seperti seharusnya. Semua ini tentu saja sebagian besar adalah karena kontribusi buruk kita untuk merusak karir kita sendiri.
Sekarang, jika kita sudah atau pernah menjadi pribadi seperti ini, maka itu bukan lah masalah selama kita ingin mengubah prilaku kita ke arah yang lebih baik.
Ingat baik-baik kalimat indah ini :
"Orang terbaik bukan lah orang yang tidak pernah berbuat salah, karena tidak ada orang yang seperti itu. Tetapi orang terbaik adalah orang yang ketika berbuat salah, mereka sadar, bertaubat dan kembali ke jalan yang benar." (TauRa)
Semoga bermanfaat
Be The New You
TauRa
Rabbani Motivator dan Penulis Buku Motivasi "The New You"
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H