Contoh Upaya Merealisasikan Nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari
1. Mengembangkan sikap saling menghormati dan bekerjasama antara pemeluk agama dengan penganut kepercayaan yang berbeda-beda terhadap tuhan yang maha esa.
2. Mengakui dan memperlakukan manusia sesuai dengan harkat dan martabatnya sebagai makhluk Tuhan yang maha esa, mengakui persamaan derajat, persamaan hak dan kewajiban atas setiap manusia.
3. Mampu menempatkan persatuan, kesatuan, serta kepentingan dan keselamatan bangsa dan negara sebagai kepentingan bersama diatas kepentingan pribadi dan golongan.
4. Tidak boleh memaksakan kehendak kepada orang lain, menggunakan musyawarah dalam mengambil keputusan untuk kepentingan bersama.
5. Mengembangkan perbuatan yang luhur, yang mencerminkan sikap dan suasana kekeluargaan dan gotong royong, mengembangkan sikap adil terhadap sesama, menghormati hak orang lain.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H