Pada dasarnya, rasa cemas muncul secara alami pada setiap orang. Sadarilah bahwa seluruh remaja di dunia mengalaminya.
Rasa cemas adalah fungsi normal dan sehat yang dapat mengingatkan akan ancaman dan membantu mengambil tindakan untuk melindungi diri sendiri.
3. Aktif bergerak dan rajin olahraga
Tubuh yang produktif tidak hanya bagus untuk kesehatan fisik, tetapi juga memiliki peran yang positif bagi kesehatan mental.Â
Aktif bergerak dapat memotivasi diri sendiri, dan mengubah reaksi kimia di otak menjadi lebih positif.
Tidak harus melakukannya di luar rumah, para remaja bisa melakukannya di dalam rumah.
4. Makan makanan yang bergizi
Dengan menjalankan pola makan yang bergizi dan seimbang, kesehatan mental dapat lebih terjaga.
Seperti karbohidrat, sayur dan buat yang bisa mengontrol suasana hati menjadi lebih positif.
5. Tidur yang cukup
Kesehatan mental seseorang juga bisa mendapatkan pengaruh negatif dari kurangnya tidur. Karena hal itu, tidur yang cukup diperlukan demi menjaga kesehatan mental.Â