9. Membawa / membonceng anak-anak dengan jumlah berlebihan,
10. Mengganti knalpot stantar dengan knalpot yang bersuara keras (bising).
selanjutnya, Kapan seseorang dibolehkan menggunakan kendaraan bermotor?
Jawabannya adalah:Â
1. sudah berusia dewasa minimal 17 tahun,
2. memiliki Surat Izin Mengemudi (SIM),
3. mampu dan mahir menggunakan kendaraan,
4. memahami peraturan lalu lintas.
Bebarapa ketentuan bagi pengguna kendaraan bermotor (roda dua):
1. pengemudi / penumpang menggunakan helm SNI,
2. wajib memiliki SIM C,
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!