Mohon tunggu...
Syamsuddin
Syamsuddin Mohon Tunggu... Guru - Pembelajar sejati, praktisi dan pemerhati pendidikan

Pembelajar sejati, praktisi dan pemerhati pendidikan

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

12 Etika Pribadi Guru Menurut Ibnu Jama'ah

14 Maret 2023   09:23 Diperbarui: 14 Maret 2023   18:07 693
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Foto dokumentasi pribadi

4. Memuliakan ilmu dengan tidak menjadikannya sebagai anak tangga untuk meraih kepentingan dunia semata, seperti kedudukan, harta, kekayaan, popularitas.

5. Menghindari pekerjaan  rendah dan Syubhat serta menjauhi berbagai sebab yang menimbulkan tuduhan dan prasangka buruk.

6. Menjaga syi'ar Islam dan menampakkan Sunnah.

7. Menjaga perkara-perkara yang dianjurkan dalam syariat Islam.

8. Berinteraksi dengan manusia dengan akhlaq yang baik.

9. Mensucikan lahir dan batin dari akhlaq tercela serta menghiasi diri dengan akhlaq terpuji.

Diantara akhlak tercela yang harus dihindari seorang pengajar: kebencian, jasad, curang, sombong, ujub, angkuh, kikir, bangga diri, dsb.

10. Sungguh-sungguh menambah kebaikan dengan menjaga wirid secara rutin, ibadah, menghafal, menelaah, dlsb.

11. Tidak sungkan mengambil manfaat (ilmu) dari orang lain, termasuk kepada orang yang lebih rendah kedudukan dan ilmunya.

12. Menulis saat memiliki kapasitas untuk menulis

(Tadzkiratus Sami'  Wal Mutakallim Fi Adab al-'Alim wal Muta'allim, hlm. 27-40).

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun