Batu klawing disebut Eko  merupakan batu motif, setelah dipotong-potong akan muncui bentuk mirip sesuatu gambar apa.  Yang sering muncul menurut Eko adalah gambar wqayang, ayam dan lain-lain.  "itu suatu keajaiban," demikian kata Eko.
Menurut keterangan Eko lebih lanjut, ada orang yang mempercayai batu akik memiliki khasiat tertentu, Â tapi ada yang tidak. Â Yang mempercayai, menurut Eko, Â batu akik konon dapat digunakan untuk keperluan tertentu. Â Sedangkan yang lainnya hanya sekedar untuk hiasan atau koleksi. Â Eko sendiri sampai sejauh ini, batu akik hanya sebagai hiasan atau seniseni.Â
Harga dan Biaya Pengerjaan
Paling mahal harganya adalah jenis bacan, kalau kualitas tengah-tengah harga berkisar 350 ribu, tetapi kalau kalau tinggi bisa mencapai 1 juta ke atas.Â
Batu jenis pacan yang kulaitas tinggi, itu sudah mencapai kelas permata menurut Eko. Â "Sudah mengkristal semua, bening kayak kaca, dan memiliki ciri khas seratnya," demikian penjelasan Eko soal jenis batu bacan ini. Â "Satu bongkah paling dapat kecil, tergantung rejeki, dapatnya 4-5 cm. Â Setelah diproses hanya jadi batu akik cuma satu," begitu imbuh Eko.
Pada waktu ramai, dalam 1 hari, Eko dengan ongkos tenaga pembuatan per bijinya 20-30 ribu, Â sehari bisa membuat 30 biji. Â Biasanya menurut Eko, orang bawa batu sendiri dan Eko memberi jasa pembuatannya saja. Â Namun Eko juga menyediakan batu, menyiapkan pelanggan jika datang tanpa batu, dan me=nurut Eko, batu yang ia sediakan pasti laku. Â
Saking sibuknya sewaktu batu akik booming, dia mengerjakan pembuatan batu akik itu seharian, hampir tidak sempat makan. Â Pelanggan yang datang ke tempat Eko ini orang-orang di sekitar Jepara, Karimunjawa dan Kudus. Â S
elain lelaki, ternyata juga ada wanita-wanita yang datang minta dibuatkan batu akik. Â Wanita biasanya menyukai batu akik warna ungu atau putih. Â Kalau laki-laki menurut Eko lebih menyukai sembarang warna. Â Batu pancawarna dengan beraneka warna, lebih disukai para kaum lelaki.
Kalau para bapak guru, menurut Eko lain lagi. Â Mereka lebih menyukai batu akik jenis klawing dan rubi. Â Jenis akik rubi ini bening, warnanya pink. Â Rubi berbeda-beda jenis. Â
Eko mengatakan, sulit pengerjaan batu rubi ini karena kerasnya bukan main. Â Jika batu biasa cukup dibutuhkan1 amplas, jenis rubi menurut Eko, bisa menghabiskan 6-7 amplas. Â