Mohon tunggu...
Susanto
Susanto Mohon Tunggu... Guru - Seorang pendidik, ayah empat orang anak.

Tergerak, bergerak, menggerakkan. Belajar terus dan terus belajar menulis.

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Selamat, Kang Doktor Sukasno!

29 Oktober 2024   19:29 Diperbarui: 29 Oktober 2024   19:52 216
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Berdasarkan pemikiran tersebut maka warga ngapak di Kabupaten Musi Rawas mendirikan organisasi paguyuban warga Ngapak dan kemudian diikuti oleh teman-teman di wilayah Kota.

Pembagian wilayah sekadar membedakan wilayah administrasi pemerintahan karena urusan kependudukan sosial kemasyarakatan mengikuti aturan pemerintah Kota/Kabupaten masing-masing.

kompasiana.com/susantogombong
kompasiana.com/susantogombong

Warga Ngapak  bersama-sama mewujudkan seduluran selawase atau persaudaraan selamanya yang lebih kompak dengan jargon Bersatu Kita Kompak, Bicara Kita Ngapak, Ora ngapak Ora Kepenak. 

Untuk lebih mempererat rasa persaudaraan, mereka yang bergabung akan memanggil satu sama lain dengan panggilan Kang atau Kakang untuk laki-laki, kecuali ada hubungan kekerabatan atau keluarg dan Mbakyu atau Mbokayu yang diucapkan dengan lafak /k/ lebih kentara bagi anggota perempuan. Warga paguyuban yang memasuki usia pensiun pegawai negeri biasa dipanggil Rama atau Ramane dan Biyung atau Biyunge.

Oleh karena itu, sekali lagi kami mengucapkan selamat kepada Kang Doktor Sukasno, M.Pd. yang berhasil menyelesaikan kuliah S3-nya. Dengan demikian bertambah satu lagi doktor di paguyuban Ngapak. Sebelumnya, paguyuban memiliki Dr. Ir. Mukhtaruddin Muchsiri, M.P., dosen Universitas Muhammadiyah Palembang sebagai Ketua Dewan Penasihat Ngapak Sumatera Selatan. Semoga lahir Doktor baru agar barisan intelektual warga Paguyuban Republik Ngapak semakin bertambah.

Musi Rawas, 29 Oktober 2024

Salam Blogger Sehat

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun