c.Aktivitas Komunikasi
Komunikasi antarpihak yang berkonflik yaitu dengan mengadakan diskusi atau musyawarah terkait program yang dapat dijalankan secara bersama-sama pascakonflik.
d. mobolitas Geografis
Mobolitas geografis yaitu adanya pengungsi yang menghindari konflik.
5. Pihak yang Terlibat dalam Proses Integrasi Sosial
pihak-pihak yang terlibat disebut sebagai pemangku kepentingan (stakeholder). Stakeholder merupakan pihak yang telibat dalam suatu kegiatan atau program pembangunan dan pihak yang nantinya berfungsi sebagai mediator, edukator, fasilator, atau dinamisator. Stakeholder dapat dikelompokkan menjadi dua yaitu :
a. Pihak dari Dalam
Pihak dari dalam yang terlibat proses integrasi sosial adalah pihak yang berasal dari komunitas yang mengalami konflik dan kekerasan.
b. Pihak dari Luar
Pihak dari luar yang terlibat proses integrasi adalah pihak yang tidak terlibat konflik. Adapun pihak luar yang terlibat proses integrasi sebagai berikut .
-Polri dan Militer
-LSM (Lembaga Swadaya Masyarakat)
2. Reintegrasi Sosial
Reintegrasi merupakan upaya untuk kembali membangun kepercayaan anatrpihak yang terlibat konflik agar bersatu kembali.