Mohon tunggu...
SUDARYANTO
SUDARYANTO Mohon Tunggu... Dosen - Dosen di Universitas Sragen (UNISSRA)

Father, Teacher and Writer

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Pembentukan Soft Skill Perawat Vokasi yang Maju dan Handal

10 Oktober 2024   20:50 Diperbarui: 10 Oktober 2024   21:27 178
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi pentingnya skill/sumber: freepik.com

Perguruan tinggi melalui muatan lokal nya juga perlu memberikan mata kuliah yang mendepankan pembentukan soft skill tanpa melupakan hard skill dalam bidang keilmuanya. 

Pendidikan tinggi melalui kurikulum yang ada hanyalah salah satu faktor yang dapat membentuk kemampuan soft skill mahasiswa, banyak faktor lainya yang turut serta berperan seperti peran orang tua, lingkungan, teman sebaya, pengalaman, budaya dan yang terpenting adalah mahasiswa itu sendiri menjadi faktor yang penting untuk mewujudkan individu perawat yang maju dan handal dimasa mendatang. 

Semua faktor tersebut tentunya perlu saling mendukung satu dengan lainya sehingga hard skill dan soft skill terbentuk dengan baik dan terwujud generasi perawat yang maju, handal, berkualitas dan siap bersaing secara global.    

PUSTAKA: 

Aloysius Budi Kurniawan. (2024). "Soft Skill" Membekali Gen Z Menghadapi Dunia Kerja. Kompas.Id. https://www.kompas.id/baca/humaniora/2024/05/21/soft-skillmembekali-gen-z-menghadapi-dunia-kerja 

Bratajaya, C. N., & Ernawati, E. (2020). The Soft Skills of Millenial Generation Orientee Nurses. Jurnal Keperawatan, 11(1), 10--21. https://doi.org/10.22219/jk.v11i1.10536 

Fitriana Rohmah, D., Yusuf, A., Chintia Cahya Ningrum, D., Putri Nur Marsanti, A., Studi Pendidikan Bahasa Inggris, P., Tarbiyah dan Keguruan, F., & Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya, U. (2024). Urgensi Peningkatan Softskill pada Mahasiswa dalam Upaya Mempersiapkan Masa Depan. Jurnal Penelitian Pendidikan Indonesia, 1(2), 145--155. http://repository.dharmawangsa.ac.id/529/1/URGENSI PENGUASAAN SOFT SKILL BAGI MAH

Maryana. (2022). Menyiapkan soft skill bagi lulusan mahasiswa kesehatan (Bramma Aji Putra (ed.); 1st ed.). Penerbit Samudra Biru. 

Novrizaldi. (2022). Indonesia emas 2045 di wujudkan oleh generasi emas. KEMENKO PMK. https://www.kemenkopmk.go.id/indonesia-emas-2045-diwujudkan-olehgenerasi-muda

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun