- Lelah secara fisik bertambah dua kali lipat.
Tidak bisa dipungkiri kelelahan ibu rumah tangga makin terasa saat mengemban peran ganda.Â
- Berpotensi mengalami KDRT
Dalam satu tahun terakhir, kasus KDRT meningkat selama pandemi lantaran tingginya tingkat stres yang dialami oleh pasutri. Jika tidak menerapkan komunikasi yang baik, peran ganda ibu rumah tangga yang melelahkan bisa memicu hal tersebut.
Baca juga:Â Revenge Porn: Pengertian, Ciri-ciri, dan Cara Mengatasinya
Itulah contoh peran ganda ibu rumah tangga  selama pandemi dan pengertiannya. Semoga para perempuan dan ibu rumah tangga di seluruh Indonesia diberikan kekuatan untuk menghadapi peran ganda tersebut. Tidak hanya mengatasi sendiri, pemerintah diharapkan juga menaruh perhatian dari efek peran ganda ibu rumah tangga seperti: kasus KDRT, stres dan depresi, serta ekonomi rumah tangga yang melemah.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H