Mohon tunggu...
Sri Rohmatiah Djalil
Sri Rohmatiah Djalil Mohon Tunggu... Wiraswasta - Petani, Ibu dari 1 putri, 1 putra

Penerima anugerah People Choice dan Kompasianer Paling Lestari dalam Kompasiana Awards 2023.

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

ASI Booster: 4 Makanan agar Produksi Air Susu Ibu Melimpah

27 Maret 2022   16:58 Diperbarui: 27 Maret 2022   17:20 544
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kandungan nutrisi yang lengkap membuat katuk memiliki banyak manfaat, salah satunya untuk meningkatkan air susu pada ibu yang baru melahirkan. Cara memasaknya bisa dengan disayur bening atau ditumis sebentar

2. Bayam

Ibu yang menyusui ketika kekurangan zat besi pada darah dapat menurunkan produksi ASI. Untuk mengoptimalkan kembali bisa dengan mengonsumsi bayam.

Bayam salah satu sayuran hijau yang mengandung banyak zat besi dan sangat bagus dikonsumsi Busui. Melansir dari hallo sehat, bagus juga bagi ibu yang mengalami pendarahan berat saat melahirkan.

3. Kacang-kacangan

Ada banyak jenis kacang-kacangan yang dapat meningkatkan produksi ASI, salah satunya kacang almond dan kacang arab.

Kacang Arab kaya akan fitoestrogen yang dapat merangsang produksi ASI. Selain itu kacang ini juga tinggi protein yang bermanfaat untuk mendukung tumbuh kembang bayi secara optimal.

Namun, yang paling baik adalah kacang almond karena mengandung asam lemak esensial, protein, vitamin E, kalsium, zinc, dan zat besi yang dapat meningkatkan produksi dan kualitas ASI untuk bayi.

4. Beras merah

Beras merah tinggi akan serat, bisa sebagai pengganti beras putih dan itu sangat bagus untuk menurunkan berat badan. Selain itu kandungan nutrisinya bisa menstimulasi hormon yang bertanggungjawab terhadap produksi ASI. Dengan mengonsumsi beras merah secara rutin, dipercaya bisa meningkatkan jumlah ASI busui.

Bagi sebagian orang beras merah rasanya tidak enak, kita bisa memulainya dengan mencampur dengan beras putih. Saya biasanya memasak dengan perbandingan satu. Beras merah satu gelas dan beras putih satu gelas.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun