Keinginan Mencoba Berbagai Resep Masakan Nusantara
Jadi, yuk kita rajin-rajin memasak buat keluarga tercinta. Tidak ada alasan untuk kebingungan menentukan menu, karena Indonesia sangat kaya akan khazanah makanan khas, masing-masing daerah memiliki masakan khas yang bisa kita coba, dan saya ingin mencobanya satu persatu. Doakan bisa ya.
Memasak berbagai resep masakan Nusantara, menurut saya termasuk salah wujud mencinrai dan melestarikan budaya yang kita miliki. Siapa lagi yang melestarikan budaya Indonesia, yang berakar dari budaya daerah, kalau bukan kita sendiri? Iya kan.
Demikian tadi resep Asam Padeh yang sudah saya tulis, semoga bermanfaat.
Salam kuliner
Siti Nazarotin
Blitar, 28 Agustus 2020
Sumber:
1. https://youtu.be/n_mOHqXzZvc
2. https://youtu.be/31Z-hdNe6V0
3. https://www.senibudayaku.com/2018/06/lirik-lagu-bareh-solok-sumatera-barat.html
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H