Mohon tunggu...
Siti Naswa Hafizhotul Bahiyah
Siti Naswa Hafizhotul Bahiyah Mohon Tunggu... Guru - Mahasiswa dan Pengajar

Hobi saya membaca buku novel,cerita rakyat dan sejarah

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Mau melamar kerja, kira-kira apa saja yang harus dipersiapkan?

27 Desember 2024   05:50 Diperbarui: 27 Desember 2024   05:50 33
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
sumber:foto kegiatan wawancara di suatu lembaga sekolah

Oke untuk mengetahui lebih lanjut baca sampai selesai yaaa....

 

Pengertian CV dan Surat Lamaran Pekerjaan  

CV (Curriculum Vitae) atau secara umum dipahami sebagai curriculum vitae atau daftar riwayat hidup dengan surat pernyataan berisi informasi pribadi.

Jadi CV adalah deskripsi resume seseorang dari segi citra diri seseorang. Selain mencantumkan data diri, sebaiknya CV mencantumkan keterangan tentang dirinya terkait dengan peristiwa atau latar belakang pendidikan dan pengalamannya. Bersamaan dengan data ini, CV harus memberikan foto atau kualifikasi seseorang. CV adalah lampiran utama surat lamaran yang saat ini, template CV bukan lagi berbentuk biasa.

Adapun bagian-bagian yang harus diperhatikan dalam membuat CV.

Urutan penulisan CV (resume, daftar riwayat hidup) adalah sebagai berikut.

a. Identitas lengkap (Data Pribadi)

Yang berisi identitas pelamar, seperti Nama lengkap, Jenis kelamin, Tempat dan Tanggal lahir,Kebangsaan, Agama, Status perkawinan, Tinggi dan Berat badan, Alamat lengkap, Nomor telepon & Nomor ponsel, dan surat elektronik atau e-mail. kamu juga harus memiliki e-mail. Jika tidak memilikinya, diharapkan bagi pelamar untuk membuatnya secara gratis di Gmail, Yahoo atau Hotmail atau yang lainnya.

b. Pendidikan Formal dan Nonformal

Termasuk pelatihan formal dan pendidikan atau pelatihan yang diselesaikan dengan sangat baik. lengkap dengan bulan penerimaan dan bulan kelulusan, jurusan, masa studi dan nama institusi. Urutannya dimulai dari pendidikan formal, kemudian dari pelatihan non formal (pelatihan, kursus,dll).

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun