Kepemimpinan perempuan Papua ternyata sangat esensial bagi kesejahteraan daerah karena tidak hanya dijadikan sebagai objek pembangunan tetapi juga subjek pembangunan itu sendiri.
Perempuan harus diberi kesempatan untuk dapat menentukan pilihan dalam hidupnya baik dalam mengenyam pendidikan, pilihan berkarir, maupun plihan pengabdian sebagai ibu rumah tangga. Pilihan ini harus dihormati dan dihargai. Masyarakat seharusnya dapat mendukung pilihan hidupnya sebagai perempuan Papua yang berkarya.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H