Mohon tunggu...
Sigit Eka Pribadi
Sigit Eka Pribadi Mohon Tunggu... Administrasi - #Juara Best In Specific Interest Kompasiana Award 2023#Nominee Best In Specific Interest Kompasiana Award 2022#Kompasianer Terpopuler 2020#

#Juara Best In Specific Interest Kompasiana Award 2023#Nominee Best In Specific Interest Kompasiana Award 2022#Kompasianer Terpopuler 2020#Menulis sesuai suara hati#Kebebasan berpendapat dijamin Konstitusi#

Selanjutnya

Tutup

Worklife Artikel Utama

4 Tanda Kamu Harus Resign dari Kantor

1 Oktober 2022   15:54 Diperbarui: 2 Oktober 2022   00:06 842
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Tapi, kok cuman disuruh lembur doang ya, kok enggak imbang ya dengan apa yang sudah kamu dedikasikan, kok enggak ada sama sekali upah lemburnya, padahal kamu sudah loyal dan legowo.

Kalau sekali dua kali enggak dikasih upah lembur, ya masih wajarlah, tapi kalau keseringan disuruh lembur enggak ada "balas budi" dari perusahaan, wah jelas ini enggak wajar lah, logis kalau kamu komplain dan mempertanyakannya.

Tanda yang kedua, Keseringan dapat delegasi atau diberi job diluar jobdesc tapi enggak ada apresiasi sama sekali.

Ilustrasi gambar sering di suruh kerja diluar jobdesc tapi enggak ada apresiasi dari perusahaan | Dokumen foto via Freepik.com
Ilustrasi gambar sering di suruh kerja diluar jobdesc tapi enggak ada apresiasi dari perusahaan | Dokumen foto via Freepik.com

Ketika kamu sudah sering banget disuruh kerja di luar jobdesc, bahkan kamu sering banget mem-back up pekerjaan rekan kamu yang sedang cuti, eh tapinya kamunya enggak diapresiasi sama sekali.

Seperti enggak dikasih tambahan insentif misalnya, enggak dapat reward misalnya,wah jelas ini patut dipertanyakan dong, masa kamu sudah berjibaku sebegitu loyalnya kok kesannya kamu hanya diperalat doang. Ya enggak wajar lah.

Tanda yang ketiga, Enggak ada roadmap yang jelas terkait Pendidikan dan Pelatihan bagi pengembangan SDM.

Pendidikan dan pelatihan untuk semakin meningkatkan SDM karyawan perusahaan adalah kewajiban perusahaan, sehingga karyawan dapat semakin ahli dalam bekerja.

Oleh karenanya, perusahaan haruslah memiliki roadmap dalam rangka meningkatkan mutu dan kualitas karyawan dalam hal meningkatkan SDM karyawan ini.

Nah, kalau di perusahaan kamu ternyata enggak jelas soal peningkatan SDM ini, enggak ada menerapkannya sama sekali, wah jelas ini patut di pertanyakan, ada apa dan kenapa.

Tanda yang keempat, Enggak ada roadmap yang jelas bagi berkembangnya karier.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun