Kesimpulannya, penulis hanya ingin menghimbau, kalau di kantor Anda ada staf karyawan pria yang bertipikal feminim ini, janganlah dibully, janganlah diperlakukan tidak adil, janganlah diremehkan dan disepelekan.
Berikanlah kesempatan seadil-adilnya untuk saling mengisi dan mengeksplorasi diri, untuk saling berkombinasi dan berkolaborasi, niscaya tim work di kantor Anda akan selaras dan serasi.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI