Mohon tunggu...
Selly Mauren
Selly Mauren Mohon Tunggu... Freelancer - Penulis lepas

Writing is my daily journal. Welcome to my little blog. Hope the articles will inspire all the readers.

Selanjutnya

Tutup

Parenting Artikel Utama

Mengenal Baby Blues, Tanda Penting Mencegah Postpartum Depression

19 Juni 2024   01:10 Diperbarui: 19 Juni 2024   11:00 169
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi Ibu yang sedang menyusui via freepik.com 

Menyisihkan waktu khusus berdiskusi dengan pasangan mengenai kekhawatiran sang Ibu efektif membantu mereka memproses pikiran dan perasaan negatif yang muncul.

Selanjutnya, pembagian tugas dalam mengurus kebutuhan bayi menjadi strategi selanjutnya guna memberikan waktu kepada Ibu untuk cukup beristirahat. 

Sosok "Ibu baru" juga penting mengistirahatkan diri sejenak. Hal ini dimaksudkan agar Ibu dapat mengerjakan hal lain yang dia sukai agar dapat mengembalikan semangatnya dan kestabilan emosinya.

Sebagai upaya pencegahan, peran pasangan sangat krusial memberikan semangat dan dukungan moral kepada para Ibu. Selain dukungan dari orang lain, para Ibu hebat juga dapat melakukan kegiatan positif untuk menjaga kesehatan jiwa dan raga.

Rutin berolahraga di pagi hari sebelum mengurus bayi menjadi pilihan tepat untuk meningkatkan semangat dan fokus. Mengonsumsi makan bernutrisi bermanfaat bagi Ibu mengontrol kondisi tubuhnya serta menghasilkan ASI berkualitas kepada bayi.

Hal lain yang tidak kalah penting adalah menyempatkan waktu untuk diri sendiri. Di sinilah peran pasangan diperlukan dalam pembagian tugas menjaga bayi. 


Para Ibu juga bisa melibatkan orang lain yang dipercaya seperti orangtua dan saudara untuk babysitting sementara anda menghabiskan waktu untuk fokus pada diri sendiri.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Parenting Selengkapnya
Lihat Parenting Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun