13. Pratayang
Lidah kita terbiasa menggunakan kata Preview? Silahkan menggantinya dengan kata Pratayang.
14. Haters
Pengguna internet sangat mengenal istilah Haters ini. Haters dari kata Hate yang artinya benci. Nah, Haters itu orang-orang yang membenci sesuatu. Coba kata Haters kita biasakan dengan Benci, akan seperti apa rasanya?
15. Hektare
Ini sebenarnya kata lama, hektar, tapi perbedaannya adalah huruf 'e', untuk kata ini tetap ditulis dan tetap dibaca.
16. Portofon
Kata ini muncul untuk menyebut Handy Talkie (atau HT) dalam bahasa Indonesia.
17. Mangkus dan Sangkil
Kalian tahu, mangkus berarti efektif, sangkil berarti efisien. Begitu saja singkatnya.
18. Narahubung