Mohon tunggu...
syarifuddin abdullah
syarifuddin abdullah Mohon Tunggu... Penulis - Penikmat Seni dan Perjalanan

Ya Allah, anugerahilah kami kesehatan dan niat ikhlas untuk membagi kebaikan

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Catatan Kritis terhadap Program Deradikalisasi

20 Januari 2016   22:48 Diperbarui: 21 Januari 2016   12:29 227
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bila lingkaran berlapis radikalisme itu dikaitkan dengan program deradikalisasi, gambaran kesimpulannya kira-kira begini:

-      Program deradikalisasi cenderung akan gagal total alias gak ngefek di lingkaran-1 (merah);

-      Program deradikalisasi memiliki peluang sukses yang sangat terbatas dalam menggarap komunitas lingkaran-2 (kuning);

-      Program deradikalisasi memiliki peluang sukses dan gagal secara seimbang, fifty-fifty, ketika menggarap komunitas lingkaran-3 (abu-abu).

Persoalannya, kita belum memiliki pemetaan yang cermat tentang jumlah komunitas pada setiap lapis itu (merah, kuning, abu-abu). Jangan heran bila program deradikalisasi sering dituding gagal.

Syarifuddin Abdullah | Rabu, 20 Januari 2016

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun