Mohon tunggu...
Khuriyatul Ainiyah (Bude Ruri)
Khuriyatul Ainiyah (Bude Ruri) Mohon Tunggu... Guru - Guru SD, Penulis buku

Hidup bermanfaat lebih beruntung

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Nilai dan Peran Guru Penggerak

9 Juli 2023   10:59 Diperbarui: 9 Juli 2023   12:36 1084
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Penulis saat mengikuti lokakarya Calon Guru Penggerak. Dokpri

Berikut ini Nilai-nilai guru penggerak  yang dapat kami jabarkan :

Berpihak pada murid

Filosofi utama Ki Hajar Dewantara adalah pembelajaran yang berpihak pada murid. Nilai ini yang mensyaratkan guru penggerak untuk mengutamakan kepentingan murid. Segala keputusan yang diambil dari seorang guru penggerak harus berdasarkan pemberdayaan dirinya untuk menyiapkan suasana belajar dan proses pembelajaran  yang berkualitas bagi murid.

Segala sesuatu yang dilakukan guru penggerak harus berubah dari kepentingan dirinya dan pihak lain menuju kepentingan pembelajaran murid. Guru penggerak yang mempunyai nilai ini akan selalu berpikir :

  • "Apa yang murid butuhkan"
  • "Apa yang harus saya lakukan sehingga pembelajaran ini lebih baik"
  • "Apa yang harus saya lakukan untuk membuka kesempatan bagi anak dalam mewujudkan cita-citanya"
  • Dan lain-lain.

Mandiri

Guru penggerak harus mempunyai nilai mandiri, yaitu semangat terus belajar sepanjang hayat. Beruasaha mengambil tanggung jawab dalam sebuah perubahan. Guru penggerak secara mandiri termotivasi mengembangkan diri dalam pelatihan-pelatihan tanpa harus menunggu ditugaskan oleh sekolah atau dinas terkait.

Berkaitan dengan hal di atas, KHD menyampaikan bahwa seorang pendidik harus menguasai lima ilmu yaitu : ilmu hidup batin(psikologis),ilmu hidup jasmani( fisiologi), ilmu kesopanan(etika), ilmu keindahan(estetika), dan ilmu Pendidikan (pedagoigis).

Reflektif

Guru penggerak diharapkan dapat melakukan refleksi diri dari pengelaman-pengalaman yang terjadi sebagai bahan analisis dan bahan pertimbangan untuk selanjutnya mengambil hikmah dan pembelajaran untuk menuntun dirinya, rekan guru dan murid ke arah yang positif.

Guru penggerak tidak berhenti pada rencana saja namun dapat mengaplikasikan melalui tindakan nyata sebagai perbaikan yang harus dilakukan dengan tulus dan ihlas.

Kolabotarif

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun