Mohon tunggu...
Rudy W
Rudy W Mohon Tunggu... Lainnya - dibuang sayang

Ngopi dulu ☕

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Salahkan Jadwal Padat, Tiga Pilarnya Cedera, Ternyata Solskjaer Tidak Sendirian

10 November 2020   09:01 Diperbarui: 10 November 2020   09:29 179
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Sendirian?

Tenyata Solskjaer tidak sendirian menghadapi masalah ini. Dua klub elit lainnya, yaitu Liverpool dan Manchester City juga mengeluhkan hal yang sama.

Manajer Liverpool, Juergen Klopp, turut mendukung "marah-marahnya" Solskjaer kepada FA. Kendati Liverpool dan City memiliki jeda yang lebih banyak ketimbang MU (setelah melakoni Liga Champions), akan tetapi kedua manajer tim itu, masing-masing Klopp dan Pep Guardiola menyatakan kualitas laga menurun, karena pemain masih kelelahan.

Seperti diketahui, bigmatch terjadi di pekan ke 8, Senin (9/11/2020), Liverpool dan City bermain imbang 1-1.

"Setelah bermain 10-15 menit, setiap pemain ngos-ngosan," kata Klopp.

Klopp dan Guardiola lantas meminta agar aturan pergantian pemain sebanyak 5 kali dikembalikan agar setiap klub dapat lebih leluasa merotasi pemain untuk menghindari cedera.

Sebelumnya, memasuki musim Premier League 2020/21 ini, FA menerapkan regulasi 3 kali pergantian pemain.

Menurut saya tim-tim "bangsawan" macam MU, Liverpool, atau City masih lebih beruntung dengan regulasi 3 kali pergantian pemain, karena tim-tim semacam itu elit, mereka memiliki lebih banyak skuat ketimbang tim-tim non-elit.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun