Sebelumnya, Habibie juga pernah diabadikan sebagai sebuah nama jalan di Dili, ibukota Timor Leste. Barangkali ini sebagai suatu bentuk kehormatan serta rasa terimakasih karena Habibie dianggap berjasa untuk Bumi Lorosae merdeka.
Hubungan "historis" lainnya juga diwujudkan Xanana ketika dia menjenguk ibu Ani Yudhoyono yang sedang dirawat di Rumah Sakit di Singapura.
Presiden ke RI BJ Habibie telah tiada, pada peringatan dua dekade referendum, 30 Agustus 2019, mantan Presiden Timor Leste, Ramos Horta, meresmikan nama Habibie sebagai nama jembatan dan taman di Dili.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H