A. CARA PENEMUAN KEBENARAN
1. Penemuan secara kebetulan
penemuan ini merupakan penemuan yang berterjadi tanpa ada unsur kesengajaan dan tanpa di rencanakan.
2.Penemuan Trial dan Eror
penemuan trial dan eror ini terjadi  tanpa adanya kepastian berhasil atau tidaknya dalam menemukan kebenaran . untuk menemukan aktivitas kebenaran harus membutuhkan waktu yang lama. jadi penemuan dengan cara ini membutuhkan waktu yang lama
3. Penemuan melalui otoritas dan kewibawaan
Kewibawaan disini diartikan sebagai sosok yang memiliki kedudukan dan kekuasaan, pendapat tersebut sering diterima sebagai kebenaran, meski pendapat tersebut tidak didasarkan pada pembuktian ilmiah.
4. Penemuan secara spekulatif
Penemuan ini hampir mirip dengan trial and  eror bedanya, pada penemuan ini seseorang yang mendapat masalah ia membuat beberapa alternatif untuk pemecahan masalahnya dan setelahnya ia akan memilih suatu cara yang paling efektiv yang telah ia buat tadi untuk memecahkan masalahnya tersebut, meski pemecahan masalah tersebut blm tentu terpecahkan.
B. BERFIKIR RASIONAL DAN KRITIS
1. Â Berfikir rasional