Rencana SkripsiÂ
Melihat kenyataan yang ada saya juga ingin mengangkat topik ini dengan judul "Analisis Efektivitas Asas Mempersulit Terjadinya Perceraian" dalam penulisan skripsi suatu saat nanti. Perbedaannya saya akan melakukan penelitian di Pengadilan Agama Surakarta, karena perceraian yang ada di Surakarta begitu banyak dan selalu terjadi peningkatan di setiap tahunnya. Saya ingin mendalami pertimbangan apa yang digunakan hakim dalam memutus gugatan perceraian yang dilayangkan kepada pengadilan. Sejauh ini alasan-alasan perkawinan selalu masalah sepele, tidak seperti yang sudah termaktub dalam Undang-Undang No. 1 Tahun 1974.
#hukumperdataislamdiindonesia
#uinsurakarta2024
#prodiHKI
#muhammadjulijanto
#fasyauinsaidsurakarta
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H