Mohon tunggu...
riska indayana
riska indayana Mohon Tunggu... Jurnalis - S1 Perencanaan Wilayah dan Kota 2019, Universitas jember

NIM 191910501058

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Sistem Informasi Geografis dan Peranannya dalam Perencanaan Wilayah

5 September 2021   22:25 Diperbarui: 5 September 2021   22:32 327
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Alam dan Teknologi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Anthony

Saat ini GIS dikembangkan dengan menggunakan   sistem-sistem   manajemen   basis data (DBMS)  yang  telah  ada  sebelumnya.  Terdapat  2 (dua)   pendekatan   untuk   menggunakan   DBMS   di dalam GIS yaitu :

1.Pendekatan solusi DBMS total. Pada pendekatan ini,  semua  data  spasial  dan  non  spasial  diakses melalui   DBMS   sehingga   data-data   tersebut harus    memenuhi   asumsi-asumsi    yang   telah ditentukan oleh perancang DBMSnya.

2.Pendekatan  solusi  kombinasi.  Pada  pendekatan ini, beberapa (tidak semua) data (pada umumnya berupa    table-tabel   attribut    berikut    relasi-relasinya)  diakses  melalui  DBMS  karena  data-data   tersebut   telah   sesuai   dengan   modelnya. 

Sistem   ini   (misalnya   berlaku   pada   Arc/Info) biasanya mengadopsi dua sistem basis data yaitu yang  pertama  untuk  data spasial  (ARC  pada Arc/Info) dan yang kedua untuk data non spasial yang dikelola oleh sistem basis data yang khusus dirancang  untuk  data  non-spasial  (INFO  pada Arc/Info).

Oleh   karena    itu,    untuk    mengatasi    suatu konflik   pemanfaatan   ruang   dan   alokasi   lahan   di perkotaan, khususnya dalam perencanaan pembangunan   wilayah, maka  dibutuhkan suatu sistem keputusan  yang dapat menganalisis, serta memvisualisasikan suatu perencanaan   pembangunan   perkotaan.   

Salah   satu sistem   yang   akan   digunakan   adalah   penerapan Metode Multi  Criteria Planning of  Urban Infrastructure System (MCPUIS). Metode MCPUIS digunakan untuk memecahkan   masalah   mengenai   konflik   berupa aspek  keruangan  pada  perkotaan yang termasuk dalam Sistem Informasi Geografis.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun