Mohon tunggu...
Rio Yunaris Umbara
Rio Yunaris Umbara Mohon Tunggu... Apoteker - Praktisi Kesehatan

Sudah malang melintang selama 10 tahun lebih di dunia kesehatan terutama Obat-obatan/kefarmasian, hobi menulis artikel kesehatan, membuat orang lain sadar atas pentingnya kesehatan, minat pada bidang farmakologi, fitofarmaka, biologi farmasi, farmasi klinik dan lain-lain

Selanjutnya

Tutup

Healthy Artikel Utama

Hati-hati, Jika Minum Paracetamol Tidak Sesuai Aturan Bisa Merusak Hati!

3 Juli 2022   14:42 Diperbarui: 5 Juli 2022   20:15 1560
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi paracetamol (Sumber dari clubfoto via parapuan.co)

"Obat adalah Komoditas Racun". Mungkin itu adalah mindset yang harus diterapkan oleh kita sebagai konsumen obat. Mau bagaimanapun juga, obat adalah racun yang perlu adanya asuhan tenaga kesehatan agar kita bisa terhindar dari bahaya efek samping obat. 

Ketika membeli obat ke apotek, konsultasikan terlebih dahulu kepada apoteker yang praktek di apotek tersebut mengenai cara pemakaian, dosis dan efek samping yang akan ditimbulkan oleh obat tersebut. 

Selain itu, kita harus bijak dalam menggunakan obat tersebut, konsumsi obat sesuai kebutuhan, dan hentikan obat apabila sudah tidak ada gejala yang ditimbulkan (kecuali antibiotik dan obat-obat untuk penyakit degeneratif) dan selalu membaca aturan pakai yang ada pada kemasan obat tersebut.

Apabila ada yang akan ditanyakan mengenai obat-obatan silakan beri komentar dan apabila konten ini bermanfaat silakan like dan share agar semua orang bisa lebih bijak lagi dalam menggunakan obat. 

Gambar Parasetamol Tablet ( Via Website gooddoctor.com )
Gambar Parasetamol Tablet ( Via Website gooddoctor.com )

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun