Mohon tunggu...
Rini Wulandari
Rini Wulandari Mohon Tunggu... Guru - belajar, mengajar, menulis

Guru SMAN 5 Banda Aceh http://gurusiswadankita.blogspot.com/ penulis buku kolaborasi 100 tahun Cut Nyak Dhien, Bunga Rampai Bencana Tsunami, Dari Serambi Mekkah Ke Serambi Kopi (3), Guru Hebat Prestasi Siswa Meningkat

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Menulis Kok Repot, Tulis Saja Apa yang Sedang Dipikir

8 Juni 2023   13:10 Diperbarui: 11 Juli 2023   10:14 347
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kelas menulis-dokumentasi pribadi rini wulandari SMAN 5 Banda Aceh
Kelas menulis-dokumentasi pribadi rini wulandari SMAN 5 Banda Aceh

Kesibukan, mencari "berlian"  diantara bakat anak-anak membuat rasa lelah hilang, apalagi jika tak hanya menemukan satu, tapi banyak dari mereka.

Seseru itulah saya menemukan hal-hal baru dari minat bakat anak-anak di kelas-kelas yang berbeda. Ini justru memotivasi aku untuk terus bermain dengan banyak cara "lain", agar anak-anak mau terbuka, dengan bakat dan persoalan hidup yang menghimpitnya.

Saya akhirnya menyadari bahwa "curhat" ternyata bisa menjadi kail pemancing bakat anak di kelas menulis. Sebanarnya teori ini berasal dari rumus "tulis saja apa yang sedang kamu pikirkan" .Terbukti di kemudian hari, dengan latihan terus menerus mereka bahkan bisa menjadi juara diajang menulis di propinsi, bahkan ketika di adu dengan mahasiswa pun ternyata mereka tak kalah. 

referensi: 1,2

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun