Mohon tunggu...
Ricky Santoso
Ricky Santoso Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Semua Jenis Leukosit Dapat Melakukan Diapedesis

25 November 2017   16:35 Diperbarui: 25 November 2017   21:56 4659
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

1. Neutrofil

Sudah sangat jelas bahwa neutrofil melakukan diapedesis dalam sistem imunitas. Dibuktikan dengan berpindahnya neutrofil dari pembuluh darah menutu jaringan terinfeksi setelah neutrofil menempel pada sel endothelium yang diaktifkan oleh sinyal dari makrofag lewat sitokin. Sehingga neutrofil menempel pada dinding sel endothelium, kemudian basofil mengirim histamin yang menyebabkan meningkatnya permeabilitas darah, sehingga neutrofil dapat diapedesis melalui celah antar sel endothelium.

2. Basofil

Dibuktikan dengan rangsang yang dihasilkan oleh basofil berupa histamin menyebabkan celah antar sel endothelium membuka sehingga neutrofil dapat beraksi untuk melakukan fagositosis. Sehingga dipastikan basofil juga melakukan diapedesis.

3. Eosinofil

Dibuktikan dengan fungsinya sebagai pembersihan sisa dari peperangan melawan antigen dan bakteri pathogen sehingga dapat diduga bahwa eosinofil juga melakukan diapedesis untuk keluar dari pembuluh darah menuju jaringan terinfeksi untuk membersihkan.

Pada leukosit agranulosit

1. Limfosit B

Dibuktikan dengan fungsinya sebagai penghasil antibodi bagi tubuh agar tubuh kebal terhadap antigen dan bakteri-bakteri pathogen yang pernah menyerang tubuh. Sehingga perlu bagi limfosit B untuk menjalankan fungsinya dengan bantuan kemampuan diapedesis.

2. Limfosit T

Limfosit T juga dipastikan dapat melakukan diapedesis karena ditinjau dari fungsinya yaitu limfosit T memory yang berguna untuk mengidentifikasi antigen dan bakteri-bakteri pathogen untuk kemudian dikirim ke limfosit B. Sehingga perlu bagi limfosit T memory untuk diapedesis menuju langsung ke tempat jaringan terinfeksi yang penuh antigen, karena untuk dapat mengidentifikasikan antigen harus keluar dari area peredaran darah kita. Sedangkan limfosit T killer berguna untuk membunuh antigen dan bakteri-bakteri pathogen secara non-selective menon-aktivasi sel disekitarnya, sehingga perlu bagi limfosit T killer untuk keluar dari sistem peredaran darah agar dampaknya tidak terlalu berbahaya bagi tubuh. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun