Mohon tunggu...
INDRIAN SAFKA FAUZI (Aa Rian)
INDRIAN SAFKA FAUZI (Aa Rian) Mohon Tunggu... Penulis - Sang pemerhati abadi. Pemimpin bagi dirinya sendiri.

Hamba Allah dan Umat Muhammad Saw. 🌏 Semakin besar harapan kepada Allah melebihi harapan kepada makhluk-Nya, semakin besar pula potensi dan kekuatan yang kita miliki 🌏 Link Akun Pertama: https://www.kompasiana.com/integrityrian 🌏 Surel: indsafka@gmail.com 🌏

Selanjutnya

Tutup

Vox Pop

Potensi Perang Dunia Ke-3 yang Nampak di Tahun 2023 atau Kedepannya

5 Desember 2022   06:00 Diperbarui: 5 Desember 2022   06:02 1047
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
War (Source: Freepik)

Peperangan hanya akan membawakan petaka, kesengsaraan dan penderitaan.

Saya rasa gerakan humanis-sosial-spiritual adalah win-win solution untuk menghentikan semua kekeliruan pikiran ini.

Karena dibutakan oleh prinsip kebebasan yang kebablasan, materialistis, individualistis dan hedonistis, hingga akhirnya menjerumuskan seluruh bangsa dalam lembah kegelapan yang sangat kita tidak harapkan.

Bangsa Indonesia tentu paling terdampak, dan memaksa bangsa kita menutup diri dan mengisolasi dari kemelut dunia luar yang semakin kacau, dan selain itu dari dalam kita masih dihangatkan dengan tragedi bencana alam akhir tahun juga isu-isu kerenggangan sosial di internal masyarakat.

Apa kita hanya bisa berdiam diri? 

Meratapi nasib?

Mari kita berjuang bersama-sama dalam misi perdamaian, minimal dengan lingkungan terkecil keluarga, melebar kepada tetangga hingga masyarakat dan meluas hingga pelosok bangsa, bersatu dalam kemanusiaan dan ketuhanan, juga dengan semangat saling bahu-membahu membantu siapapun yang kekurangan tanpa ada diskriminasi apapun.

Mari kita tatap tahun 2023 dengan optimisme dan semangat kekeluargaan dan persaudaraan!

Salam Mantap!

Tertanda.
Aa Rian (Indrian Safka Fauzi)
Cimahi, 5 Desember 2022.

Referensi: 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Vox Pop Selengkapnya
Lihat Vox Pop Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun