Mohon tunggu...
Reza Nurrohman
Reza Nurrohman Mohon Tunggu... Wiraswasta -

manusia yang terus bertumbuh. tidur dan makan adalah hal yang lebih menyenangkan sebenarnya namun berkerja merupakan kewajiban saya

Selanjutnya

Tutup

Politik Pilihan

Mari "Move On" dari G30S dan PKI

1 Oktober 2017   12:06 Diperbarui: 1 Oktober 2017   12:20 852
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Terkait apa yang menjadi kekhawatiran dan kritik komunisme sudah mereka siasati dengan memperbanyak jaminan sosial, kesehatan dan pendidikan. Indonesia sudah ada bpjs lalu perlahan menuju kearah perbaikan jaminan publik sehingga percayalah komunis tak mungkin bangkit apalagi manusia bersaing dengan iptek, ai dan robot sehingga pemikiran komunisme tentang persaingan kelas antar manusia sudah tak relevan lagi. Jelas sekarang kalau ngomong ideologi harus ada ide baru atau perbaikan atau revisi karena subyeknya sekarang bukan cuma manusia saja tetapi melebar kepada alam dan iptek terutama ai dan robot.

Nah bagaimana? mari kita tutup buku soal komunisme dan pki ini dengan ambil pelajaran pada perlunya jaminan sosial dan kepedulian kepada sesama manusia agar spesies dan lingkungan alam Indonesia kita bisa lestari atau syukur-syukur anak cucu besok bisa evolusi lagi menjadi makhluk yang lebih baik. Negara-negara tetangga sudah pada move on dengan masa lalu kelam mereka. Sudah  saatnya kita juga begitu bukan? mari dengan semangat pancasila dan bhinekka tunggal ika kita bekerja sama sebagai sebuah bangsa dan menjadikan perbedaan identitas kita sebagai harta yang harus dijaga bukan sebagai benih konflik yang selalu dibakar amarah.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun