Politik: politik selalu menjadi titik didih yang mengerikan karena dengan gerak-geriknya dalam peraturan dan kekuasaan akan berubah bentuk dalam sekejap tanpa mementingkan dampak-dampak buruknya yang tidak bisa teratasi secara cepat.Â
Dalam hal ini ekologi politik harus dapat mengembalikan hak-hak ekologis dalam keberagaman dan pelestarian biodiversitas sebagai penebus dosa ekologis dari hiruk-pikuknya kepentingan segelintir kelompok yang menghilangkan daya dukung ekologis dengan paksa demi urusan personal dan famili.Â
Ini sudah kronis yang akan berakhir privatisasi, di mana fenomena hari ini jika datang ke urban forest yang dipadukan dengan konsep resto dan cafe masa kini ternyata berbayar. Lantas ke mana ruang hijau itu sebagai representasi kayanya Indonesia dari Sumber Daya Alam?Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H