Mohon tunggu...
Rendy Artha Luvian
Rendy Artha Luvian Mohon Tunggu... Penulis - Staf Diseminasi Informasi Iklim dan Kualitas Udara BMKG, anggota FLP (Forum Lingkar Pena)

Menulis adalah membangun Peradaban

Selanjutnya

Tutup

Vox Pop Pilihan

Alasan Invasi Amerika ke Timur Tengah dan Keberadaan Negara 'Penjajah' Israel

11 September 2023   15:21 Diperbarui: 11 September 2023   15:27 250
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
ilustrasi: freepik.com

Selama beberapa dekade terakhir, Timur Tengah telah menjadi pusat perhatian dunia, dengan berbagai peristiwa dan konflik yang telah membentuk sejarah dan geopolitik wilayah ini. Salah satu aspek yang paling kontroversial dalam sejarah modern Timur Tengah adalah keberadaan negara Israel dan keterlibatan Amerika Serikat di wilayah ini. Artikel ini akan membahas alasan di balik invasi Amerika Serikat ke Timur Tengah dan pandangan tentang Israel sebagai "negara penjajah."

Beberapa pihak memandang Israel sebagai negara penjajah karena pendirian dan perkembangan negara ini telah menyebabkan pengusiran dan penderitaan penduduk asli Palestina. Kebijakan pemukiman Israel di wilayah Tepi Barat dan perang di Jalur Gaza telah menciptakan ketegangan dan kontroversi yang berlarut-larut.

Simbolisme di Uang Satu Dolar

sumber gambar: hobikoe.com
sumber gambar: hobikoe.com

Simbol pada uang satu dolar sudah banyak dibahas, bagian piramida sebelah kiri menggambarkan bagaimana kekuasaan itu terbangun di Amerika Serikat, terutama dari ideologi dan politiknya. Novus Ordo Seclorum yang juga berarti tatanan dunia baru mengimplikasikan sekulerisme yang bersembunyi dibalik Demokrasi.

Bagian penting yang akan dibahas yakni simbol di sebelah kanan, yakni burung elang yang mencengkeram tulisan E Pluribus Unum. Maknanya yaitu kira-kira 'dari banyak menjadi satu' dimana burung elang menggambarkan Negara Amerika itu sendiri. Yang paling menarik yaitu logo bintang berjumlah 13 di bagian atas, bintang-bintang ini jika digabungkan maka akan membentuk satu bintang besar yang sama dengan lambang bendera negara Israel. Nah, ini mengindikasikan bahwa tujuan tertinggi atau apa yang dicita-citakan dengan keberadaan Amerika adalah terbentuknya Negara Israel.

Tentu, Negara Israel yang terbentuk sekarang berbeda jauh dengan Israel yang dipimpin oleh Nabi Daud dan Sulaiman. Israel yang sekarang lebih mirip sebagai Negara Penjajah dan teroris yang sesungguhnya. Entah sudah berapa banyak rakyat sipil Palestina yang mereka bunuh sampai sekarang dengan seenak jidatnya sendiri.

 

Berdirinya Israel dari 'Ibu' Inggris dan 'Ayah' Amerika

Rencana berdirinya Negara Israel sudah dimulai jauh-jauh hari, yakni semenjak berlangsungnya Perang Salib dari tahun 1095 -- 1291. Lalu pada tahun 1917 keluarlah Deklarasi Balfour. Deklarasi ini berisi pernyataan publik yang dikeluarkan oleh pemerintah Inggris pada tahun 1917 selama Perang Dunia I yang mengumumkan dukungannya untuk pendirian "rumah nasional bagi bangsa Yahudi" di Palestina.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Vox Pop Selengkapnya
Lihat Vox Pop Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun